Detail Produk
Berat : - grAbiku Memang Beda
Buku ini ditulis oleh anak usia 12 tahun dengan pendidikan homeschooling.
Buku ini adalah syarat kelulusannya Dari SD homeschooling.
Dalam buku ini dia menceritakan tentang abinya. Bagaimana abinya mendidiknya hingga dia tumbuh menjadi seorang penulis, pebisnis online, dan seorang penghafal alquran juga
Membaca buku ini akan mengubah sudut pandang para orangtua tentang cara mendidik anak. Anda sebagai orangtua akan tercerahkan dengan metode belajar "Ala Abiku"
——
ABIKU MEMANG BEDA
Nasehat Abiku untuk Hidupku
Buku yang ditulis oleh Umar Humam, anak berusia 11 tahun yang tidak sekolah formal tapi belajar langsung dengan Abinya. Saat ini Umar berusia 12 tahun dan sudah memiliki bisnis dengan omzet 1,2 Milyar, 5 juz hafalan Quran, serta pengetahuan umum dan sejarah Islam yang segudang.
Ditulis dengan harapan untuk membantu memenuhi harapan SEMUA orang tua : Anak tumbuh menjadi lebih baik dari Orangtuanya.
Apa saja yang dibahas dalam buku ini?
️Bagian 1. JAGALAH ALLAH
Cara Abi menanamkan akidah yang kokoh kepada Umar
️Bagian 2. KREDO ABIKU
Bagaimana hakikat kehidupan menurut Abi
️Bagian 3. PENDIDIKAN
Apa yang seharusnya diberikan dalam proses pendidikan dasar.
Spesifikasi :
️Halaman : 262 halaman
️Dimensi : 13,5 x 20,5 cm
️Penerbit : Haksama Book
️Sampul : Softcover AC 260gr doff
️Kertas : Storenso 90 gr full colour
️Berat : 400 gram